
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Visi
Mewujudkan Penyelenggaraan FKIP yang Islami dan Unggul dalam Bidang Caturdharma Perguruan Tinggi pada Tahun 2023.
Misi
- Mengembangkan keahlian dibidang kependidikan dan pengajaran yang islami dan unggul,
- Mengembangkan keahlian dalam bidang penelitian,
- Meningkatkan kualitas dan kuantitas pengabdian masyarakat,
- Menerapkan nilai-nilai Al-Islam dan Kemuhammadiyahan.
Tujuan
Menghasilkan tenaga pendidik dan kependidikan yang unggul dalam IPTEKS dan berwawasan Islam dan menyelenggarakan penelitian dan publikasi ilmiah yang unggul dalam bidang pendidikan, pelatihan, dan pengajaran
Dekan dan Wakil Dekan

Patahuddin, S.Pd., M.Pd.
Dekan

Dr. Sriyanti Mustafa, M.Pd.
Wakil Dekan 1

Sulvianti, S.Pd., M.Pd.
Wakil Dekan 2

Ali Wira Rahman, S.Pd., M.Pd.
Wakil Dekan 3
Program Studi :
Pendidikan Bahasa Inggris (Terakreditasi B)
Pendidikan Biologi (Terakreditasi B)
Pendidikan Matematika (Terakreditasi B)
Pendidikan Non Formal (Terakreditasi B)